LEARN / ARTICLE

Ubah Diri Menjadi Luar Biasa dan Aktif Bersama TOMA Studio


WRITTEN BY

Kezia Grace

PUBLISHED

25/02/2023

LANGUAGE

EN / ID

English / Indonesia


TOMA Studio adalah studio tari dan olahraga di Pondok Indah yang menawarkan berbagai macam kelas offline dan online yang akan membantu Anda tetap bugar dan aktif.



TOMA Studio akan membantu kamu untuk melakukan kegiatan zumba, barre, vinyasa, dan banyak lagi kelas yoga lainnya. TOMA Studio juga memberikan kamu penawaran per paket atau kamu dapat hadir ke kelas per satu kali saja. Kamu dapat menghadiri kelasnya setiap hari, namun pastikan untuk menghubungi mereka terlebih dahulu untuk melihat apakah kelas yang ingin kamu hadiri telah penuh atau belum.



TOMA Studio pernah mengingatkan untuk tidak membiarkan rasa amarah mengacaukan pemikiran kamu. Ketika kamu ragu, tarik saja nafas kamu dan lepaskan. Namun ingat untuk bernafas dengan udara yang sehat dan bersih, sehingga pikiran kamu juga akan semakin cerah, itulah kenapa sekarang TOMA Studio menjadi bagian dari Clean Air Zone, yakni untuk membuat kamu semakin tenang.

Hal ini pun didukung oleh data yang diperoleh Nafas, yang dimana kualitas udara dalam ruangan di lokasi CAZ mengalami peningkatan sebesar 4 kali, jika dibandingkan dengan lokasi yang bukan CAZ.



Artinya, dengan kamu berlatih yoga di TOMA Studio yang merupakan salah satu lokasi Clean Air Zone, kamu telah menjaga kesehatan kamu empat kali lebih sehat dibandingkan berlatih di lokasi yang bukan Clean Air Zone.


📍 TOMA Studio
☁️ Clean Air Zone sejak 2022
🏡 Jl. Gedung Hijau Raya No. 26 Pondok Indah, Jakarta Selatan
📞 0858-9499-2466
🔗 Instagram: @tomastudio.id